Ketapang (Portal Kalbar) – Pemerintah Kabupaten Ketapang menggelontorkan sejumlah anggaran hibah Tahun 2022 kepada 14 lembaga.
14 lembaga , yang menerima hibah daerah kemarin dan jumlahnya adalah:
1.Pengurus Kongregasi Suster Santo Antonius, Kelurahan Mulia Baru. Sebesar Rp. 1 Miliar.
- Pengurus Biara Kongregasi Passionist ( CP) Santo Yosep, Kelurahan Mulia Baru, sebesar 400 juta.
- Pengurus cabang Persatuan Wredatama RI, Kelurahan Tengah, sebesar Rp. 100 juta.
- Pengurus dewan pengurus cabang Perkumpulan penyayang disabilitas Indonesia, Desa Kalinilan , sebesar Rp. 100 juta.
- Pengurus lembaga pengembangan Pesparawi Daerah ( LPPD) Ketapang. Sebesar Rp. 400 juta.
6.Pengurus Parisada Hindu Dharma Indonesia, Ketapang ,Kelurahan Sukaharja Rp. 200 juta.
- Pengurus Persatuan Gereja Kristen Ketapang ( PGKK) Mulia Baru, sebesar Rp.100 juta.
8.Pengurus Gereja Kristen Kalbar ( GKKB) pos PI, Sukaharja ,sebesar Rp.150 juta.
9.Pengurus Paroki Santo Antonius Paya Kumang, sebesar Rp. 400 juta.
- Pengurus LPTQ Ketapang, sebesar Rp.10 M
- Pengurus GMII Jemaat Manna, Sukabangun, sebesar Rp. 150 juta.
- Pengurus Badan Kontak Majelis Taklim ( BKMT) Ketapang, sebesar Rp. 100 juta.
13.Pengurus Yayasan Internasional Collage, Mulia Baru, sebesar Rp. 100 Juta.
- Pengurus Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia ( BKPRMI),Ketapang , sebesar 100 juta. (at)